
Ayah Nino Disebut Sangat Berjasa Bagi Karier RAN
Personel RAN, Asta dan Rayi mempunyai kenangan indah bersama almarhum ayah Nino semasa hidupnya. Mereka menyebut almarhum berjasa bagi karier RAN.
Personel RAN, Asta dan Rayi mempunyai kenangan indah bersama almarhum ayah Nino semasa hidupnya. Mereka menyebut almarhum berjasa bagi karier RAN.
Ayah Nino RAN dimakamkan hari ini (4/10) di TPU Tanah Kusir, Jakarta. Nino pun tampak tegar saat mengantar langsung sang ayah ke tempat peristirahatan terakhir.
Ayah Nino RAN meninggal di usia 65 tahun karena komplikasi. Almarhum sudah mengidap penyakit ginjal, paru-paru dan jantung sejak lama.
Ayah Nino RAN meninggal dunia pada Sabtu (3/10) di RS Pluit Jakarta Utara. Karangan bunga pun berjejer di depan rumah duka mulai dari BCL hingga Vidi Aldiano.