
Asuransi Astra Tawarkan Program Menarik di GIIAS 2023
Asuransi Astra menawarkan program menarik kepada konsumen di GIIAS 2023. Mereka menawarkan dua jenis perlindungan komprehensif dan TLO.
Asuransi Astra menawarkan program menarik kepada konsumen di GIIAS 2023. Mereka menawarkan dua jenis perlindungan komprehensif dan TLO.
Asuransi Astra menanam 5.000 bibit mangrove di Ekowisata Mangrove Wonorejo, Surabaya. Aksi itu demi menjaga kelangsungan lingkungan hidup yang lebih baik.
Moxa sinergi dengan Asuransi Astra. Mereka memberikan polis asuransi kecelakaan diri sebagai persiapan untuk menghadapi situasi tidak terduga seperti kecelakaan
Asuransi Astra meriah Financial Strength Rating A- (Excellent) dan Long-Term Issuer Credit Rating (Excellent) dari AM Best, lembaga pemeringkat kredit global.
Guna mendorong kemajuan pendidikan kejuruan, Asuransi Astra Syariah menyalurkan donasi 2 Unit Sepeda Motor operasional kepada SMKN 1 Leuwiliang Bogor.
Estafet Peduli Bumi merupakan kegiatan perwujudan aspirasi berkelanjutan Asuransi Astra. Ada empat pilar yang diusung, mulai dari pendidikan hingga lingkungan.
Estafet Peduli Bumi Asuransi Astra melanjutkan rangkaian kegiatan uji emisi. Kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan.
Dalam puncak rangkaian program Estafet Peduli Bumi tahun 2022, Asuransi Astra melanjutkan aksinya di Sumba, NTT. Salah satunya penanaman 3.000 pohon mangrove.
Dalam rangka meningkatkan literasi keuangan dan mendukung ekonomi kreatif, Asuransi Astra memberikan latihan pengelolaan keuangan dan risiko kepada pelaku UMKM.
TK Hati Nurani binaan Asuransi Astra di Sumba Barat Daya, NTT dijadikan percontohan TK sehat bebas stunting. Edukasi kesehatan terkait stunting pun digelar.