
Begini Cara Ikut Balik Mudik Gratis di Malang Raya
Kepolisian di Malang Raya membuka balik mudik gratis bagi masyarakat. Rencananya peserta balik mudik gratis akan diberangkatkan pada 28 April 2023.
Kepolisian di Malang Raya membuka balik mudik gratis bagi masyarakat. Rencananya peserta balik mudik gratis akan diberangkatkan pada 28 April 2023.
Lebaran H+3, jumlah kendaraan di Kota Malang mengalami peningkatan 20 persen. Rekayasa lalu lintas diberlakukan untuk mencegah terjadinya antrean kendaraan.
Arus lalu lintas dari Kota Batu ke Tol Karanglo, Kabupaten Malang terpantau padat. Sekitar 15 titik hambatan dijaga petugas kepolisian untuk mencegah kemacetan.