
Soal Revisi UU KPK, Arsul Sani Tunjukkan Bukti Dukungan Ruki dkk
Klaim pimpinan KPK menyetujui revisi UU KPK ini telah dibantah Ketua KPK Agus Rahardjo dan Laode M Syarif yang notabene pimpinan KPK periode 2015-2019.
Klaim pimpinan KPK menyetujui revisi UU KPK ini telah dibantah Ketua KPK Agus Rahardjo dan Laode M Syarif yang notabene pimpinan KPK periode 2015-2019.
Anggota Komisi III DPR RI Arsul Sani membenarkan pernyataan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah yang menyebut pimpinan KPK setuju UU KPK direvisi.
PPP mengatakan revisi UU apa pun membutuhkan kesepakatan antara pemerintah dan DPR.
Sekjen PPP Arsul Sani mengingatkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal landasan hukum pemindahan ibu kota negara ke Kalimantan Timur.
"Cukup pin 'KW' aja, lebih berharga dipanggil 'Mas Arsul' daripada pakai pin emas tapi dipanggil 'Om Arsul'," kata Arsul Sani.
"Amandemen jangan menyentuh hal-hal yang sudah menjadi 'kenikmatan' demokrasi kita dalam memilih Presiden," kata Arsul Sani.
Sekjen PPP Arsul Sani mengaku pihaknya pernah membahas wacana 10 pimpinan MPR bersama sejumlah partai politik lain, salah satunya dengan Gerindra.
"Koalisinya Pak Jokowi ini kalau berdasarkan hasil dari pertemuan para sekjen dua malam yang lalu membuka (opsi penambahan pimpinan MPR)...," kata Arsul.
PPP menilai semangat Prabowo untuk mengembalikan UUD 1945 ke versi aslinya adalah bentuk kegelisahan seorang tokoh bangsa.
"Kita mau sedikit, banyak, tidak apa-apa. Nggak tahu kita dapat apa," ucap Sekjen PPP Arsul Sani.