
Omzet Apotek di Denpasar Terjun Bebas Efek Larangan Obat Sirop
Larangan penjualan obat sirop berimbas pada menurunnya pendapatan yang diraih beberapa apotek di Denpasar, Bali.
Larangan penjualan obat sirop berimbas pada menurunnya pendapatan yang diraih beberapa apotek di Denpasar, Bali.
Apotek di Kota Denpasar, Bali, mulai menyetop penjualan obat sirup sejak Rabu (19/10/2022) siang.