
Kemenkes Pastikan Belum Ada di RI, Seberapa Bahaya saat Kena Flurona?
Flurona adalah istilah yang diciptakan untuk menggambarkan kondisi terinfeksi COVID-19 dan flu secara bersamaan. Lalu seberapa bahaya kondisi ini?
Flurona adalah istilah yang diciptakan untuk menggambarkan kondisi terinfeksi COVID-19 dan flu secara bersamaan. Lalu seberapa bahaya kondisi ini?
Pulmonologist RSPI Sulianto dr Adria Rusli menjelaskan Florona bukanlah varian baru virus Corona dan bisa menyerang saat imunitas tubuh dalam kondisi buruk.
Belum beres merebaknya varian Omicron, kini geger kasus gabungan influenza dan virus Corona 'Flurona'. Sebenarnya, umumkah kasus seperti ini? Ini kata ahli.
Israel melaporkan temuan kasus infeksi gabungan virus influenza dengan virus Corona 'Flurona'. Disorot Kementerian Kesehatan Israel, ini yang dikhawatirkan.