detikKalimantanSabtu, 18 Okt 2025 19:01 WIB
Aksi Solidaritas Palestina Bakal Digelar di Tarakan Besok, Polisi Siap Kawal
Masyarakat Tarakan akan menggelar 'Aksi Solidaritas Peduli Palestina' pada 19/10. Inisiatif BAZNAS ini bertujuan galang dana dan dukungan moral untuk Palestina.











































