detikBaliSelasa, 18 Okt 2022 20:14 WIB Proyek Jalan Tol Gilimanuk-Mengwi Hilangkan 98 Titik Subak di Bali Walhi menyebut bencana alam di Bali disebabkan maraknya alih fungsi lahan. Salah satunya, proyek Jalan Tol Gilimanuk-Mengwi yang menghilangkan 98 titik subak.