
Kasus Dugaan Pencabulan Mario Dandy ke AG Naik Penyidikan!
Penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya telah melakukan gelar perkara terkait laporan AG (15) terhadap Mario Dandy terkait dugaan pencabulan.
Penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya telah melakukan gelar perkara terkait laporan AG (15) terhadap Mario Dandy terkait dugaan pencabulan.
Kuasa hukum anak AG (15), Bhirawa Arifi, mengaku heran sampai saat ini tersangka penganiayaan terhadap David Ozora, Mario Dandy, belum juga disidangkan.
Anak AG melalui kuasa hukumnya, menyerahkan memori kasasi ke PN Jakarta Selatan hari ini.
Simak fakta-fakta terkini soal AG yang kini resmi polisikan Mario Dandy Santro atas tindak pidana dugaan kasus pencabulan.