
Menikmati Indahnya Gunung Wayang dengan Paralayang
Puncak Gunung Wayang Lumajang, Jawa Timur, banyak dikunjungi wisatawan di akhir pekan. Lokasinya juga cocok untuk bermain olahraga paralayang.
Puncak Gunung Wayang Lumajang, Jawa Timur, banyak dikunjungi wisatawan di akhir pekan. Lokasinya juga cocok untuk bermain olahraga paralayang.
Traveler yang suka menguji adrenalin rasanya wajib coba naik paralayang di Gunung Wayang, Lumajang. Kamu bisa melayang sambil menikmati keindahan gunung Semeru!