Lampung

Prakiraan Cuaca di Lampung Senin 18 Maret 2024, Pagi Berawan-Siang Hujan Ringan

Bagus Rahmat Nugroho - detikSumbagsel
Senin, 18 Mar 2024 05:01 WIB
Ilustrasi hujan (Foto: ANTARA/ADITYA PRADANA PUTRA)
Lampung -

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di Lampung akan berawan di pagi hari. Sementara pada siang serta malam hari beberrapa wilayah akan diguyur hujan ringan.

BMKG juga memprakirakan kondisi suhu di Lampung berkisar 19-31 derajat Celcius serta kelembapan udara 70-100%.

BMKG juga memberikan peringatan dini adanya potensi hujan lebat disertai petir dan angin kencang di sejumlah wilayah Lampung.

Berikut rangkuman prakiraan cuaca di Lampung pada 18 Maret 2024 yang dihimpun detikSumbagsel dari situs BMKG:

Prakiraan Cuaca di Lampung

1. Bandar Lampung

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu : 23-29 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-100%

2. Blambangan Umpu

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan ringan
Suhu: 23-30 derajat Celcius
Kelembapan udara: 70-100%

3. Gedong Tataan

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu: 21-27 derajat Celcius
Kelembapan udara: 80-100%

4. Gunung Sugih

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Sore: Hujan ringan
Suhu: 24-31 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-100%

5. Kalianda

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Sore: Berawan
Suhu: 24-28 derajat Celcius
Kelembapan udara: 80-100%

6. Kota Agung

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu: 24-28 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-95%

7. Kotabumi

Pagi: Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan ringan
Suhu: 23-30 derajat Celcius
Kelembapan udara; 75-100%

8. Krui

Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Suhu: 21-28 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-100%

9. Liwa

Pagi : Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Suhu: 19-25 derajat Celcius
Kelembapan udara; 75-100%

10. Menggala

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan ringan
Suhu: 23-31 derajat Celcius
Kelembapan udara: 70-100%

11. Metro

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu : 24-30 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-100%

12. Panaragan Jaya

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan ringan
Suhu: 23-31 derajat Celcius
Kelembapan udara: 70-100%

13. Pringsewu

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu:21-27 derajat Celcius
Kelembapan udara: 80-10%

14. Sukadana

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Suhu; 24-30 derajat Celcius
Kelembapan udara: 75-100%

15. Wiralaga Mulya

Pagi : Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Hujan ringan
Suhu: 23-31 derajat Celcius
Kelembapan udara: 70-100%

Prakiraan Cuaca Lampung

BMKG memberikan peringatan dini mengenai potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Lampung Selatan, Pesawaran, Pringsewu, Lampung Tengah, Lampung Utara, Way Kanan, Metro, Mesuji, Tulang Bawang, Tulang Bawang Barat, Lampung Timur, Bandar Lampung pada siang dan sore hari.

Itulah prakiraan cuaca di Lampung, Senin (18/3/2024). Tetap waspada ya detikers!

Artikel ini ditulis oleh Bagus Rahmat Nugroho, peserta Magang Merdeka Bersertifikat Kampus Merdeka di detikcom.



Simak Video "Video Detik-detik Gempa M 4,6 Guncang Lampung, Buat 9 Rumah Rusak"

(csb/csb)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork