Sidang perdana Serikat Pekerja Kampus (SPK) ke MK digelar, Senin (13/1). SPK meminta hakim meninjau Pasal 52 ayat 1, 2, dan 3 UU Guru-Dosen terkait pengupahan.
Pohon cemara tumbang di kampus Undiksha, Buleleng, akibat hujan deras dan angin kencang. Dua motor rusak, namun tidak ada korban jiwa. Waspada cuaca ekstrem!