Stamina yang loyo bisa membuat hubungan seks menjadi tidak memuaskan. Bagaimana cara mendongkraknya? Mungkin makanan-makanan berikut bisa jadi jawabannya.
Pola makan yang sehat juga berpengaruh terhadap proses penurunan berat badan. Salah satunya dengan mengonsumsi jus yang bagus untuk diet. Apa saja jenisnya?
Sup tahu yang ringan dengan kaldu bening gurih ini bisa jadi menu sehat untuk diet. Tahunya lembut creamy dengan paduan jamur dan daun bawang yang renyah segar.