Polisi masih menyelidiki kasus bentrok antarkelompok yang berujung penembakan di Titian, Bekasi. Pimpinan kelompok, John Kei dan Nus Kei, akan diperiksa.
Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) selain membutuhkan bahan material bangunan yang cukup banyak juga membutuhkan sarana sanitair yang baik dan berkualitas.
PN Jaksel menolak gugatan mantan Direktur Operasional II PT Bukaka Teknik Utama Sofiah Balfas terkait kasus korupsi Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Elevated.
Bank Indonesia (BI) memperpanjang relaksasi kebijakan rasio LTV/FTV kredit/pembiayaan properti dari yang sebelumnya Desember 2023 menjadi 31 Desember 2024.
PT Jasamarga Transjawa Tol melakukan pemeliharaan di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek. Ada empat titik yang diperbaiki di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek.