Dewan Perwakilan Daerah RI luncurkan Program Senator Peduli Pangan untuk menjadikan Indonesia lumbung pangan dunia. Ketahanan pangan jadi prioritas nasional.
Kampus di Bengkulu melaporkan biro perjalanan ke polisi karena batal berangkat study tour ke Yogyakarta dan Malang. Saat ini kasunya sedang diusut polisi.
Pengiriman BBM melalui IT Panjang merupakan solusi sementara sebagai bentuk respons cepat karena distribusi dari Bengkulu terganggu oleh pendangkalan pelabuhan.
Sidang kasus OTT eks Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah kembali dilanjutkan. Dalam sidang itu saksi mengakui menyetor uang untuk mempertahankan jabatannya.