Viral di media sosial gitaris Kangen Band, Dodi terlibat keributan di jalan hingga diancam lehernya akan diinjak. Atas kejadian itu, Dodi melapor ke polisi.
Dari hasil penyidikan dan bukti yang dikumpulkan telah ditetapkan 3 orang tersangka dengan inisial HP, MT, dan JS yang berstatus sebagai PNS dan honorer.
PSM Makassar kehilangan kiper utamanya jelang melawan Hougang United di fase grup AFC Cup 2023/2024. Juku Eja pun dipastikan akan memainkan kiper cadangan.