Pemilik kedai STMJ legendaris di Surabaya Bu Nunuk Widayanti wafat saat melaksanakan haji furoda. Belakangan diketahui haji itu adalah haji backpacker.
Peletakan batu pertama atau groundbreaking proyek Bali Urban Rail akan dilaksanakan pada September 2024. Proyek ini tidak akan mengganggu APBD maupun APBN.