Kota yang dikenal kota pelajar, gudangnya seniman, anak muda kreatif, serta kental akan seni budaya dipilih sebagai kota kedua pelaksanaan Fazzio Modifest 2024.
Seorang satpam di Jakarta jadi pelaku UMKM suvenir ondel-ondel mini dari botol daur ulang. Menjaga budaya dan mengurangi sampah, sungguh dua kebaikan sekaligus.