Pasukan TNI siagakan kendaraan taktis di Gedung Negara Grahadi untuk patroli di Surabaya. Tujuannya, mengingatkan masyarakat agar turut menjaga ketertiban.
XLSmart dan Telkom tandatangani kesepakatan strategis untuk monetisasi trafik. Kerja sama ini tingkatkan layanan dan pengalaman pelanggan di Indonesia.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyoroti kenaikan tarif sewa kios di kawasan Blok M yang dikelola melalui kerja sama MRT Jakarta dengan salah satu koperasi.