Kim salah satu pasien yang terkena dampak aksi mogok kerja ribuan dokter di Korsel. Tak ada dokter yang bersedia mengobati kakinya yang patah karena kecelakaan.
DBD perlu menjadi perhatian khusus di Kota Batu saat ini. Selama Januari 2024 tercatat ada puluhan kasus warga terjangkit DBD, bahkan ada yang meninggal.