Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menuai kritik akibat keracunan pangan berulang. Pakar menyebut ini sinyal gagal sistemik dalam keamanan pangan di Indonesia.
Program makanan bergizi gratis menuai pro-kontra setelah ribuan kasus keracunan. Pakar menilai ini sinyal kegagalan sistem dan rendahnya standar aman pangan.