Pemerintah kembali memperpanjang PPKM Jawa-Bali dari 5 April 2022 hingga 18 April 2022. Dalam aturan terbaru, ada 8 kabupaten/kota Jatim yang masuk PPKM level 1
Wakil Bupati Bojonegoro Budi Irawanto menggugat Kapolda Jatim. Ia menuntut kasus dugaan pencemaran nama baik oleh Bupati Anna Mu'awanah ditindaklanjuti lagi.
Polda Jatim buka suara terkait gugatan praperadilan Wabub Bojonegoro. Gugatan dilayangkan agar kasus aduan dugaan pencemaran nama baik ditindaklanjuti lagi.