PDIP menggelar acara buka puasa bersama hari ini. Dari deretan menu buka puasa tidak terlihat adanya menu yang digoreng dengan minyak sawit di deretan takjil
Merantau jauh dari rumah pastinya ada perbedaan besar yang dirasakan. Termasuk ketika harus berbuka puasa di luar negeri yang begitu berbeda dengan Indonesia.
Usus goreng, emping, hingga keripik paru adalah camilan tradisional favorit orang Indonesia. Nah, bagaimana ya kalau para bule coba mencicipi camilan itu?