Di Paris ada sebuah gerai bento mungil yang jadi incaran foodies lokal. Penjualnya guru TK yang menjadikan usaha ini sebagai bisnis sampingan yang ia cintai.
Usai jadi lokasi syuting film KKN di Desa Penari, rumah di Pedukuhan Ngluweng, Ngleri, Playen, Gunungkidul ditinggal penghuninya. Rumah itu kini juga dijual.
Film KKN di Desa Penari disaksikan jutaan penonton. Ternyata jembatan yang ada dalam satu adegan film itu berada di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Aturan terbaru SKB 4 Menteri telah mengizinkan pembukaan kantin sekolah. Namun, pihak SMAN 28 Jakarta lebih memilih untuk menanti arahan dari Disdik DKI.
Hubungan Sisca Kohl dan Jess No Limit akhirnya go public. Youtubers gamer tersebut untuk pertama kalinya mengunggah vlog kencan bersama kekasihnya itu.