Seorang pria berinisial SK (54) warga Gamping ditangkap polisi usai membakar dua unit sepeda motor. Aksi itu dilakukan karena spot mancingnya diserobot.
Aksi demonstrasi di Jakarta masih berlangsung hingga tengah malam. Massa bertahan di Polda Metro Jaya dan DPR, sementara kerusakan terlihat di berbagai lokasi.
Seorang bocah wisatawan kejang saat dibonceng motor di jalur one way Simpang Gunung Butak. Petugas cepat evakuasi ke RSUD Palabuhanratu, kondisinya membaik.
Seorang pengendara motor di Ciracas, Jakarta Timur, jadi korban begal. Korban mengalami luka bacok saat melawan pelaku yang merampas motor dan ponselnya.