Surabaya Survey Center (SSC) merilis elektabilitas Cagub Jatim menurut emak-emak. Hasilnya, Gubernur Jatim petahana Khofifah Indar Parawansa masih tertinggi.
Presiden Jokowi menerima sejumlah pimpinan Bank Dunia di Istana Merdeka. Pertemuan membahas beberapa hal seperti Presidensi G20 Indonesia hingga harga pangan.