Hakim menyatakan Azam bersalah menyalahgunakan kewenangannya sebagai jaksa yang mengakibatkan kerugian bagi korban investasi bodong Robot Trading Fahrenheit.
Pemerintah memastikan hanya satu kontainer cengkeh terkontaminasi Cs-137. Penanganan dilakukan di Pelabuhan Tanjung Perak untuk menjaga keamanan masyarakat.
Dukun cabul di Bangka Barat, yang mencabuli hingga menyetubuhi pasiennya berusia 16 tahun ditetapkan polisi sebagai tersangka. Saat ini, pelaku sudah ditahan.
Hasto Kristiyanto menanggapi kabar dirinya akan didapuk kembali menjadi Sekjen PDIP. Dia mengaku ingin bertemu dengan Megawati Sukarnoputri lebih dahulu.
Musim penghujan menurunkan daya tahan tubuh. Teh herbal, seperti kunyit asam dan kayu manis madu, dapat meningkatkan kesehatan dan sistem imun secara alami.