KPK telah memeriksa warga Korea Selatan (Korsel) yang dirahasiakan identitasnya kasus dugaan korupsi terkait perizinan PT Cirebon Energi Prasarana PLTU 2.
Ratusan buruh dan rakyat Sumut menggelar aksi di Medan, menuntut kesejahteraan, evaluasi kepolisian, dan menolak upah murah. Demonstrasi berlanjut ke DPRD.
Ketua Harian Gerindra Dasco mengatakan jika Bobby Nasution hingga Ahmad Luthfi sudah menjadi anggota Partai Gerindra. Keduanya sudah mendapatkan KTA Gerindra.