Gubernur Jateng Ganjar Pranowo melelang sepeda kesayangannya demi mendukung atlet Special Olympics Indonesia yang berlaga di Berlin. Sepeda itu laku Rp 1,1 M.
Seorang barista tuai pujian karena sikap tenangnua saat mengatasi masalah dengan pelanggan. Pasalnya,pelanggan yang dihadapi ngamuk karena dapat cup kopi kecil.
Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto sempat menyapa Ketua Umum Pimpinan Pusat Kesatuan Perempuan Partai Golkar (PP KPPG) Airin Rachmi Diany sebagai 'gubernur'.