Anggota DPRD Lampung, Nanditya Narapati, mengalami kecelakaan di Tol Lampung. Lima korban, termasuk Nanditya, dirawat di rumah sakit. Penyebab masih diselidiki.
Roy Suryo cs dilaporkan ke Polrestabes Semarang terkait dugaan pencemaran nama baik soal ijazah Joko Widodo. Pelapornya adalah Relawan Alap-alap Jokowi.
Direktur Utama Perum Bulog Ahmad Rizal Ramdhani memberikan perkembangan terkini mengenai rencana Bulog akan menjadi badan di bawah Presiden Prabowo Subianto.
Salah satu karyawan rumah makan Kebuli Tarim korban insiden tabung elpiji meninggal. Korban meninggal setelah kurang lebih 1 bulan dirawat di rumah sakit.
Rizal, penyandang disabilitas, berjuang berjualan pulsa di Bandung setelah kesulitan mencari kerja. Ia berharap pemerintah lebih serius mendukung akses kerja.
Kapolri Jenderal Sigit menganugerahkan Bintang Bhayangkara Pratama kepada 57 jenderal dan ASN sebagai penghargaan atas dedikasi dalam menjaga keamanan bangsa.
Agus Slamet Riyadi (28) tewas usai ditusuk temannya sendiri, Jumat (28/3) dini hari. Peristiwa tersebut dipicu karena pelaku dituduh cepu atau informan polisi.
Waka Komisi IV DPR Alex Indra Lukman menegaskan pentingnya swasembada beras tanpa impor. Ia dorong regulasi HET beras untuk stabilitas harga dan distribusi.