Pakar Unika Andreas Pandiangan menyoroti kegagalan 2 artis dalam kontestasi Pilkada 2024 di Jateng. Ia menekankan menang pilkada tidak sekadar modal populer.
Surya (29), petugas jaga lintasan di Gayam, Sukoharjo, terdakwa dalam kasus kecelakaan yang menewaskan 4 pemudik pada tahun lalu, akhirnya divonis bebas.
Jaksa menjelaskan kehadiran prajurit TNI di sidang kasus korupsi pengadaan laptop Nadiem Makarim. Hakim menegur posisi TNI yang mengganggu jalannya sidang.