Muhammad Fawait dan Dr. Djoko Susanto dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Jember. Fawait berkomitmen untuk memperhatikan ulama dan masyarakat kecil.
Menteri Sosial, Saifullah Yusuf mendorong masyarakat Bali untuk berpartisipasi dalam peduli lingkungan sekaligus mampu berdaya melalui kerja bakti massal.
Pendakwah Gus Iqdam jadi sorotan setelah video viral menunjukkan dirinya mengendarai mobil mewah dengan pelat nomor diduga palsu. Simak fakta-faktanya.
Wakil Sekjen Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Sulaiman Tanjung, menilai sikap Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya tidak konsisten.