Chelsea mengamankan tiket ke perempatfinal Piala Dunia Antarklub 2025. Kepastian tersebut didapat setelah The Blues membantai Benfica 4-1 di babak 16 besar.
Paris Saint-Germain mengalahkan Olympique Marseille dalam Le Classique 3-1. Les Parisiens nyaman di puncak klasemen Ligue 1 dengan belum tersentuh kekalahan.
Timnas Indonesia U-17 unggul 2-0 atas Yaman U-17 di Piala Asia U-17 2025. Gol dicetak Zahaby Gholy dan Fadly Alberto. Pertandingan berlangsung di Jeddah.