Seorang ojol di Jombang tega menganiaya mantan istri dan mertuanya hanya gara-gara tidak dibukakan pintu saat bertamu. Akibatnya, 3 korban menderita luka berat.
205 rumah bersubsidi di Desa Denanyar membuat anggota Polres Jombang semringah. Mereka kini bisa mempunyai hunian dengan harga terjangkau dan strategis.
Kabar duka kembali datang dari kalangan pesantren di Jombang. Kali ini, Pengasuh Bumi Damai Al Muhibbin Ponpes Bahrul Ulum, KH Djamaluddin Ahmad wafat.