Sampah sisa pesta kembang api malam Tahun Baru 2024, mencapai lebih dari 9 ton. Sampah itu dikumpul dari sepanjang garis Pantai Kuta, Legian, dan Seminyak.
Kawasan Kintamani Bali diserbu wisatawan saat hari pertama tahun 2024. Jumlah kunjungan ke Toya Devasya juga meningkat dua kali lipat dari hari biasanya.
Shasha, bukan nama sebenarnya, adalah salah satu dari 20 talent (anggota) agensi jasa Sewa Pacar Bali. Banyak cerita yang dilalui selama menjadi pacar bayaran.