Makanan tradisional jadi bagian budaya yang melekat dalam bangsa Indonesia. Beberapa makanan tradisional Jawa juga memiliki simbol atau makna tersendiri.
Durian dari Purworejo ini begitu diburu karena rasanya istimewa. Namanya durian Basar yang berasal dari pohon milik Mbah Basar. Begini keistimewaannya!