Polisi masih melakukan penyelidikan terkait kasus pembacokan peserta tes CPNS di Balecatur, Gamping, Sleman. Saat ini identitas pelaku sudah dikantongi.
Pendaftaran CPNS 2024 dibuka mulai 20 Agustus hingga 6 September. Tersedia 250.407 formasi untuk instansi pusat dan daerah. Cek cara daftar dan rincian formasi!