Bukannya liburan, 10 warga negara (WN) China malah jualan token listrik dan alat rumah tangga lainnya di Bali. Mereka pun harus berurusan dengan Imigrasi.
Pria ditangkap di Lapas Samarinda karena menyelundupkan sabu seberat 5 gram dalam jagung. Petugas menyerahkan pelaku ke polisi untuk diproses lebih lanjut.