Jemaah Haji 2025 akan diberangkatkan ke Arab Saudi mulai besok. Rencananya sebanyak 7.514 jemaah dan petugas haji akan diberangkatkan perdana menuju Madinah.
Haji furoda memungkinkan jemaah berangkat langsung menggunakan visa undangan dari Pemerintah Kerajaan Arab Saudi, sehingga tidak antre. Ini kisaran biayanya.