Bupati Trenggalek gencar melakukan safari OPD untuk menajamkan rencana program kerja tahun 2023. Safari juga sebagai monitoring dan evaluasi kinerja di 2022.
Setelah sekolah finalisasi data di PDSS, siswa bisa lanjut ke tahan simpan permanen akun dan unduh bukti permanen LTMPT untuk ikut SNMPTN 2022. Berikut caranya.
Ditjen Diktiristek telah mengeluarkan aturan kuliah tatap muka di semester genap 2021/2022. Ketentuan ini dilihat dari wilayah PPKM dan capaian vaksinasi.
Suku Dinas Kesehatan Jakarta Pusat mencatat ada 8.450 kasus aktif COVID-19 di wilayahnya. Angka tersebut meningkat dari angka kasus pekan kemarin, yakni 5.707.