Sebanyak 16 koperasi di NTB ajukan izin UPL dan UKL untuk 16 blok IPR. Pemprov NTB akan terbitkan izin setelah dokumen lengkap dan kajian lingkungan selesai.
Polres Gresik tetapkan Ali Imron jadi tersangka tambang ilegal di tepi Bengawan Solo. Aktivitas tambang berdampak buruk pada lingkungan dan keselamatan warga.
Dittipidter Bareskrim Polri mulai mengusut kasus dugaan pertambangan mineral bukan logam jenis tertentu, yakni galian zirkon di Kalimantan Tengah (Kalteng).
Sebanyak empat blok wilayah pertambangan rakyat (WPR) di Kabupaten Lombok Barat dan Dompu, Nusa Tenggara Barat (NTB), masuk ke dalam kawasan hutan lindung.
PT STM kembali mengajukan perpanjangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan (IPPKH) untuk eksplorasi tambang emas di kawasan hutan lindung Hu'u, Kabupaten Dompu.