Ajang Mobile World Congress (MWC) 2023 jadi momen XL Axiata bekerjasama dengan PLN Icon Plus akselerasi teknologi 5G hingga internet of things (IoT) di RI.
Kemunculan air terjun di belakang objek wisata Girpasang, Klaten, bikin heboh. Air terjun itu bukan ilusi tetapi benar adanya meskipun tak setiap saat terlihat.
Masyarakat dan wisatawan di objek wisata Girpasang Desa Tegalmulyo, Kecamatan Kemalang, Klaten, dikejutkan dengan kemunculan air terjun. Seperti apa faktanya?
Air terjun muncul di utara objek wisata Girpasang di desa puncak Gunung Merapi, Klaten. Air terjun di Desa Tegalmulyo, Kemalang, itu ternyata punya julukan.
Pembangunan 47 tower apartemen untuk ASN di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dianggarkan Rp 9,4 triliun. Rencana ini baru diajukan ke Kementerian Keuangan.