Surat Luqman terdiri dari 34 ayat penuh hikmah. Misal, ayat 12 yang mengingatkan untuk selalu bersyukur serta ayat empat tentang perlakuan baik pada orang tua.
Surat Al Insan adalah peringatan Allah bagi mereka yang mengingkari neraka, sekaligus kabar gembira bagi yang taat aturanNya. Berikut bacaan surat Al Insan.
Surah As Sajdah ayat 1-30 termasuk surah Al-Qur'an yang mengandung keutamaan bagi pembacanya. Salah satunya, sebagai surah yang dibaca nabi di hari Jumat.
Surat Az Zukhruf adalah salah satu firman Allah SWT yang menyimpan banyak pelajaran bagi muslim. Salah satunya keberadaan malaikat malik sang penjaga neraka.