Polda Metro Jaya menerima laporan dugaan penipuan trading kripto. Polisi akan memeriksa saksi pada Selasa (10/1) terkait laporan yang menyeret Timothy Ronald.
Sebuah mobil menabrak 24 motor dan 3 rumah di gang sempit di Samarinda. Kerugian ditaksir mencapai Rp 300 juta. Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini.
DJ Moniq di Surabaya ditangkap polisi karena diduga menyimpan dan mengonsumsi sabu. Penangkapan terjadi di tempat hiburan malam setelah laporan masyarakat.
Polda Metro Jaya menyelidiki laporan penipuan trading kripto yang melibatkan influencer Timothy Ronald. Pelapor akan dimintai keterangan pada 13 Januari 2026.