Nabi Sulaiman AS adalah nabi yang memiliki keistimewaan bisa mengetahui bahasa binatang. Ia pernah mendengar lamaran seekor burung jantan kepada burung betina.
Uban kerap dimiliki orang-orang yang telah berusia lanjut. Bahkan Rasulullah SAW pun disebutkan memiliki uban. Berapa banyak uban di rambut Rasulullah SAW?
Membersihkan diri dari hadats besar tidak hanya dilakukan oleh perempuan tetapi juga laki-laki. Ini tata cara mandi wajib untuk laki-laki menurut Islam.