PMII Jatim menyebut aksi demo tolak Rocky Gerung di depan Kantor Gubernur Jatim berlebihan. Mereka beralasan kritik Rocky Gerung masih koridor yang konstruktif.
Organisasi sayap PDIP Kota Tebing Tinggi melaporkan Rocky Gerung ke polisi. Rocky dilaporkan karena diduga telah menghina Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Menurutnya, pembakaran tersebut tidak terkait dengan organisasi HMI, namun sebagai individu harus mampu bertanggung jawab atas aksi yang tidak terpuji.
Berbagai elemen demo di Kantor Gubernur Jatim. Koordinator Aksi mendesak Gubernur Khofifah mengedarkan surat larangan bagi Rocky Gerung datang ke Jatim.
Djarot Saiful Hidayat mengecam aksi pembakaran bendera PDIP yang dilakukan aktivis mahasiswa mengatasnamakan HMI dalam unjuk rasa mendukung Rocky Gerung.