Warga yang mudik lebaran tahun ini belum bisa menikmati jalan mulus di Lamongan. Perbaikan pada ratusan ruas jalan itu masih sebatas penanganan darurat.
Berkas perkara kasus tindak pidana pencucian uang Wali Kota Bekasi nonaktif Rahmat Effendi telah lengkap. Dia segera disidang di Pengadilan Tipikor Bandung.
Pemerintah Kabupaten Indramayu mendapatkan apresiasi dari Direktorat Jenderal Hubungan Darat karena telah berinisiasi menghadirkan Posko Mudik di Pantura.
Seluruh Puskesmas di Lamongan dipastikan akan tetap buka selama libur Lebaran 2022. Selain itu seluruh tenaga medis di RSUD dr Soegiri Lamongan juga siaga.
Hewan ternak 5 daerah di Jawa Timur terjangkiti Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Bagaimana dampak jika daging hewan ternak dikonsumsi manusia? Ini penjelasannya