"Iya, biasa saja sebenarnya. Kalau Greenpeace tidak dikritik, tidak ditekan, itu bukan Greenpeace namanya. Negara mana pun, ya," kata Desmond J Mahesa.
Sebelumnya penelitian yang diterbitkan jurnal Science pada 12 Februari 2015 menjadi perbincangan hangat di kalangan pemerintah dan LSM lingkungan di Indonesia.