Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyoroti wacana pemberian bansos kepada korban judi online. MUI menilai wacana tersebut tidak tepat dan perlu dikaji ulang.
Sekretaris MUI Sulsel mengingatkan pentingnya menjaga fasilitas umum demi kepentingan sosial. Dalam Islam fasilitas umum untuk pribadi sesuatu yang dikecam.
Upaya pemerintah untuk menanggulangi kemiskinan di Indonesia kali ini mendapat sorotan tajam dari kalangan ulama, yaitu soal bansos bagi korban judi online.
Wasekjen MUI Arif Fahrudin menjelaskan proporsionalitas toleransi dalam fatwa salam lintas agama hasil Forum Ijtima Ulama Komisi Fatwa se-Indonesia VIII.
Disinyalir sejumlah perusahaan multinasional asing yang pro terhadap israel memanfaatkan ketidakseragaman daftar boikot yang beredar luas di masyarakat.