Gubernur Khofifah membuka acara Festival Hari Buku Nasional 2022 di Maspion Square, Surabaya. Dia menyebut tingkat membaca Jatim di atas rata rata nasional.
Antusias program Merdeka Pelajar, sekolah di Banyuwangi pamerkan berbagai hasil karya pelajar dalam sebuah Festival Merdeka Pelajar, di Pendopo Sabha Swagatha.